Pelaksanaan PPDB Online 2018
Mulai tanggal 2 Juli s.d 6 Juli 2018, SMK Negeri 2 Purwokerto mengadakan Seleksi Penerimaan Peserta Didik Baru ( PPDB ) secara Online bersamaan dengan seluruh SMK / SMA se Jawa Tengah. Pelaksanaan hari pertama ( Senin ) terpantau lancar, dengan jumlah pendaftar menjapai 624 Calon Siswa Baru. Sampai dengan ...
Read More »Selamat Idul Fitri 1439 H / 2018 M
Segenap keluarga besar SMK Negeri 2 Purwokerto mengucapkan Selamat Idul Fitri 1439 H / 2018 M – Taqobbalallahu minna waminkum Shiyamana wa Shiyamakum wa qiyaamanaa wa qiyaamakum – Semoga Alloh SWT menerima amal ibadah Ramadhan kita. Mohon maaf lahir dan batin.
Read More »PPDB ONLINE 2018 – 2019
UNBK 2018
UNBK 2018
UNBK 2018
UNBK 2018
Pelaksanaan USBN 2018 SMKN 2 Purwokerto Berjalan Lancar
Pelaksanaan ujian sekolah berstandar nasional atau (USBN), untuk tingkat SMK telah dimulai sejak tanggal 19 maret 2018 kemarin dan berakhir hingga tanggal 11 april 2018 mendatang. Dibagi menjaadi 2 sesi, yakni 19 Maret 2018 sampe 23 Maret 2018, dan dilanjutkan tanggal 9 April sampai dengan 11 April 2018. Pelaksanaan USBN ...
Read More »Sosialisasi Penilaian Kinerja Kepala Sekolah 2018
Sosialisasi Penilaian Kinerja Kepala Sekolah ( PKKS ) dilaksanakan pada hari Jumat tanggal 2 Maret 2018 bertempat di Ruang Sidang SMK Negeri 2 Purwokerto. Materi sosialisasi disampaikan oleh Bapak Haris Nurtiono selaku Pengawas SMK Kabupaten Banyumas. Temu Awal Pemeriksaan Dokumen Quisioner dengan beberapa responden sebagai Quality Control 6 Sub Kompetensi ...
Read More »